Contoh Soal Pedagogik Asesmen Kompetensi Guru Madrasah Ibtidaiyah

Soal Asesmen Kompetensi Guru Madrasah Ibtidaiyah berdasarkan Juknis Asesmen Kompetensi GTK Madrasah memuat empat (4) materi yang akan diujikan pada program Asesmen Kompetensi Guru Madrasah baik pada jenjang Madrasah Ibtidaiyah (MI), Madrasah Tsanawiyah (MTs) dan Madrasah Aliyah (MA)

Soal Pedagogik

 

Ke empat materi diatas terbagi menjadi 2 Kompetensi diantaranya adalah 

1. Kompetensi Pedagogik

Materi kompetensi Pedagogik berdasarkan Peraturan Menteri (Permendiknas) nomor 16 Tahun 2007 diintegrasikan dengan materi Pedagogik, Literasi, Numerasi dan Sains.

2. Kompetensi Profesional

Materi Kompetensi Profesional pada program Asesmen Kompetensi Guru Madrasah Ibtidaiyah meliputi materi Literasi, Numerasi dan Sains

Jumlah soal yang akan di ujikan pada program AKG guru Madrasah Ibtidaiyah (MI) keseluruhannya berjumlah 60 butir soal dengan waktu pengerjaan 120 menit

Sedangkan komposisi soal dari masing-masing materi Asesmen Kompetensi Guru Madrasah Ibtidaiyah adalah sebagai berikut

  1. Komposisi Soal Pedagogik sebanyak 15 butir
  2. Komposisi Soal Literasi sebanyak 15 butir
  3. Komposisi Soal Numerasi sebanyak 15 butir
  4. Komposisi Soal Sains sebanyak 15 butir
Sehingga jumlah keseluruan dari ke empat soal AKG pada Guru MI sebanyak 60 butir soal


Contoh Soal AKG Madrasah Ibtidaiyah


Untuk melatih kemampuan kita dalam penguasaan materi AKG bagi Guru Madrasah Ibtidaiyah silahkan anda melatih dengan menjawab contoh soal-soal yang akan mimin berikan di akhir postingan ini

Contoh soal AKG bagi Guru Madrasah Ibtidaiyah yang akan mimin bagikan ini adalah contoh soal Pedagogik Guru Madrasah Ibtidaiyah silahkan untuk melihatnya pada tautan berikut ini

Demikian yang dapat mimin informasikan terkait Contoh Soal Pedagogik AKG bagi Guru MI ini semoga bermanfaat untuk kita semua 

2 comments


EmoticonEmoticon